Posts

Showing posts with the label Sepakbola

Analisa Pertandingan Manchester City Vs Liverpool Pekan Kedelapan Liga Inggris

Image
Aspudin - Pekan kedelapan pertandingan Liga Inggris akan mempertemukan tim"terluka" Manchester City Vs Liverpool. City berada dipapan tengah klasemen sedangkan Liverpool tergusur dari puncak klasemen sementara Liga Inggris 2020/2021. Reputasi Pep Guardiola dipertaruhkan bahkan mungkin saja dia akan angkat koper dari Citizen bila saja kalah. Rasanya terlalu dini untuk sampai memprediksi karir kepelatihan Pep di Manchester City. Tapi bukan mustahil juga bila kekalahan akan diderita City. Di Liverpool, Klopp sedang membiasakan tim ketika Van Dijk tidak bisa dimainkan. Jantung pertahanan Liverpool sedang didera cidera. Sejumlah persoalan dilapangan tengah dan lini depan Liverpool sedang goyah. Skema permainan terganggu. Pengalaman dan formasi tim yang tepat akan menentukan siapa pemenang pertandingan pekan kedelapan Liga Inggris Manchester City Vs Liverpool. Jadwal Pertandingan Pekan Kedelapan Liga Inggris Manchester City Vs Liverpool Pekan kedelapan Liga Inggris

5 Fakta Hattrick Cristiano Ronaldo Ke Gawang Atletico Madrid

Image
Selebrasi Cristiano Ronaldo(foto:football5star) aspudin - Hattrick Cristiano Ronaldo ke gawang Atletico Madrid tercipta di laga leg 2 16 besar Liga Champions. Ada 5 fakta yang terungkap atas hattrick Cristiano Ronaldo ke gawang Atletico Madrid.

Timnas Indonesia U22 Bisa Juara Di Piala AFF U22 2019

Image
Nyoman Budhiana/antarafoto Timnas U-22 akan mencapai pertandingan klimaks dengan menjadi juara di final Piala AFF U-22 2019. Timnas Indonesia U-22 akan menghadapi Thailand di final Piala AFF U-22 2019. Jadwal pertandingan final Piala AFF U-22 akan dilangsungkan pada hari selasa, 26 Februari 2019 di Olympic Stadium. Salam sepakbola!!. Sahabat aspudin sebentar lagi akan berlangsung partai puncak final piala AFF U-22 2019. Pertandingan Final Piala AFF U-22 2019 yang mempertemukan Timnas Indonesia Vs Thailand adalah final yang ideal. Keduanya adalah kiblat sepakbola Asia Tenggara. Bagaimana peluang Timnas U-22 2019 di final piala AFF U-22 2019?. Yu ikuti ulasan prediksi pertandingan Final Timnas U-22. Peluang Timnas Indonesia U-22 di Final Piala AFF U-22 2019 Di final Piala AFF U-22 2019 Timnas Indonesia memiliki peluang lebih besar dibandingkan dengan Thailand. Kondisi fisik para pemain Timnas Indonesia yang lebih bugar menjadi keunggulan dalam partai final Piala AFF U-22 2019. S

Dua Kekalahan Beruntun Manchester City Bikin Turun Klasemen Liga Inggris

Image
Kekalahan Manchester City(Foto Reuters) Berapa Skor hasil pertandingan Manchester City Vs Leicester City di pekan ke-19?. Yups, Manchester City mengalami kekalahan lagi dari Leicester dengan skor 1-2. Bermain dikandang Leicester, Manchester City gagal memanfaatkan banyak peluang didepan gawang. Kekalahan yang diderita Manchester City membuat turun peringkat di klasemen sementara Liga Inggris 2018/2019. Jalannya pertandingan seru banget, kedua tim melakukan jual beli serangan. Manchester City tandang ke stadion King Power membawa ambisi meraup tiga poin demi mengejar selisih poin dengan Liverpool yang nangkring di puncak klasemen .  Sejak menit pertama, Manchester City bermain agresif menyerang bertubi-tubi sampai akhirnya tercipta gol di menit ke-14. Memanfaatkan assist Aguero, Bernardo Silva berhasil mencetak gol. Manchester City Memimpin dengan skor 1-0. Para pemain Manchester City semakin agresif, selang beberapa menit tercipta peluang on target namun berhasil digagal

Lionel Messi Kerja Bareng Pep Guardiola Di Manchester City, Mungkinkah?

Image
Berapa lama Lionel Messi di asuh Pep Guardiola?. Lionel Messi untuk pertama kali tidak masuk ke dalam nominasi pemain terbaik dunia 2018. Bandingkan selama 2008-2012 dibawah asuhan pelatih Pep Guardiola semasa di Barcelona. 4 trofi pemain terbaik dunia Ballon D'or yang diraih pemain Barcelona Lionel Messi. Semua kenangan indah antara Pep Guardiola dan Lionel Messi sudah berlalu. Lionel Messi tetap bertahan sebagai pemain Barcelona dan Pep Guardiola sudah melatih dua klub berbeda. Klub pertama yang ditangani Pep Guardiola setelah kepergian dari Barcelona adalah Bayern Munchen. Dan sekarang, Pep Guardiola sedang melatih klub Manchester City. Selama perpisahan Pep Guardiola dengan Lionel Messi, keduanya sama-sama memiliki performa yang menurun. Pep Guardiola belum pernah lagi mengangkat trophy Liga Champions dan Lionel Messi keluar dari kandidat pemain terbaik dunia 2018. Spekulasi berkembang, Pep Guardiola akan mengasuh lagi Lionel Messi, tapi di klub manakah?. Pep masi

Liverpool Puncaki Klasemen Liga Inggris Di Paruh Pertama

Image
Skuat pemain Liverpool(gambar: bbc ) Siapakah pemuncak klasemen sementara Liga Inggris 2018/2019?. Liverpool masih bertengger dipuncak klasemen sementara Liga Inggris diparuh pertama musim kompetisi 2018/2019. Di laga ke-19, Liverpool menang telak atas Newcastle dengan skor 4-0. Hasil pertandingan tersebut membuat Liverpool kokok di puncak klasemen sementara Liga Inggris 2018/2019. Salam ola ole sepakbola!! Pertandingan Liverpool Vs Newcastle berlangsung pada kamis dini hari. Pertandingan tersebut menjadi akhir di putaran pertama Liga Inggris. Hasil pertandingan tersebut membuat Liverpool menambah 3 poin dengan total 51 poin dari 19 laga pertandingan. Daftar Klasemen Sementara Putaran Pertama Liga Inggris Dalam pertandingan ke-19 Liga Inggris, banyak menyuguhkan pertandinga menarik. Pertandingan Liverpool Vs Newcastle, Manchester City Vs Leicester City, Tottenham Hotspur Vs Bornemouth, Chelsea Vs Watford. Hasil pertandingan Liverpool Vs Newcastle 4-0 Manchester C

Pelatih Manchester United Sering Gonta Ganti, Ada Apa?

Image
Siapakah pelatih Manchester United terbaru?.  Pelatih Manchester United terbaru adalah Ole Gunnar Solksjaer. Namun Ole Gunnar Solksjer hanyalah pelatih sementara untuk mengisi kekosongan kursi pelatih Manchester United. Isu yang berkembang Zidane siap sebagai pelatih Manchester United. Ko Mu sering banget ya gonta ganti pelatih, ada apa?. Sejak era pelatih Sir Alex Ferguson, Manchester United seringkali gonta-ganti pelatih. Tentu saja kondisi tersebut bukanlah berita bagus untuk prestasi Manchester United. Saya berani berkata gak ada prestasi mentereng pasca era Alex Ferguson. Lihat saja gak gelar Eropa yang diraih Manchester United. Daftar Pelatih Manchester United Pasca Alex Ferguson Kalau ditanya siapakah pelatih Manchester United yang paling fenomenal?. Saya kira fans The Red Devils akan menjawab Sir Alex Ferguson. Yups pelatih Manchester United yang paling fenomenal adalah Alex Ferguson. Sejak menangani club yang bermarkas di kota Manchester, Alex Ferguson sudah ba

Hasil Pertandingan Timnas Indonesia Vs Hongkong Jelang Piala AFF 2018

Image
Alesandro Goncalves sumber gambar tribunjateng Hasil pertandingan Timnas Indonesia Vs Hongkong berakhir draw 1-1. Jelang Piala AFF 2018, Timnas senior Indonesia melakukan pertandingan persahabatan dengan Hongkong yang berlangsung di stadion Wibawa Mukti, Cikarang Bekasi pada hari selasa 16 oktober 2018. Hasil draw 1-1 cukup mengecewakan karena sebenarnya timnas Indonesia menguasai jalannya pertandingan. Banyak peluang yang didapat namun tidak berbuah gol.  Jalannya Pertandingan Babak Pertama Timnas Indonesia Vs Hongkong Pada babak pertama, Timnas Indonesia unggul terlebih dulu lewat gol yang diceploskan pemain naturalisasi asal Brasil, Alberto Goncalves pada menit 39. Indonesia memimpin 1-0. Gol indah Alberto Goncalves merupakan hasil asisst Putu Gede Juni Antara. Putu Gede memberikan umpan silang yang langsung disambar Alberto Goncalves dan gooool gol gol, Indonesia unggul 1-0. Pasukan Timnas Indonesia dibawah kepelatihan Bima Sakti bermain apik dan menguasai jalan

Sudah tau Belum!!!! 15 Fakta Unik Piala Dunia 2018 Yang Luar Biasa

Image
getty image Piala Dunia adalah acara kosmik yang membantu kebanyakan orang Amerika menyadari bahwa sepakbola ada sebagai olahraga profesional. Turnamen ini diselenggarakan oleh FIFA setiap 4 tahun. Selama rentang sebulan, 32 tim nasional bersaing dalam 64 pertandingan untuk memenangkan klaim dan gelar tim sepakbola terbaik di dunia. Piala adalah salah satu acara olahraga terbesar yang pernah ada. Status dan keberadaan globalnya menciptakan persaingan yang disertai dengan stres dan kegembiraan tanpa henti bagi para pemain dan penggemar. Untuk bulan acara ikonik, berita utama didominasi oleh cerita Piala Dunia dan tak terhitung catatan dan statistik terkait. Berikut adalah beberapa fakta Piala Dunia paling menakjubkan dan luar biasa bahwa, kecuali Anda adalah penggemar sepakbola mutlak, Anda tidak tahu. 17 Fakta Piala Dunia yang Menakjubkan # 1. Tidak Ada Jenis Kelamin (Khususnya Seks Akrobatik) Selama Piala Dunia Banyak pelatih melarang pemain mereka melakukan h

Jadi Mau, Sederet Koleksi Aktor Vinnie Jones Mulai Dari Motor Mewah Sampai Range Rover Sport P400E

Image
"Yu kita lihat koleksi motor mewah aktor Vinnie Jones. Vinnie Jones adalah seorang mantan pemain sepakbola Leeds Uited dan Chelsea dan Wales." sumber the sun Siapakah sosok pria yang ada pada gambar di atas tersebut?. Yups, dia adalah seorang aktor film yang di kenal sebagai tokoh jahat, bengis dengan tubuh raksasanya. Serraamm. Dia juga mantan pesepakbola!! Apa? Yupz, bagi penggemar sepakbola, Vinnie Jones adalah seorang legenda sepakbola Inggris. Jones bermain sebagai gelandang tangguh pada tahun 1984 sampai 1999. Sebagai gelandang, Jones terkenal dengan permainan bertahan yang tangguh, sulit di tebus lawan. Jones memiliki citra pemain bertubuh besar, tangguh dan sulit di tebus lawan, pokoknya garang. Citra tersebut mengantarkannya sebagai aktor film pasca pensiun sebagai pesepakbola. Kesuksesan Jones sebagai pesepakbola dan aktor film di tunjukkan dengan berbagai koleksi motor mewah dan mobil mewah. Seperti gambar di atas, salah sau koleksi mobil mewah Jon

Fakta Unik 5 September 2017 : Timnas Inggris dan Timnas Indonesia U-19

Image
Ada apa dengan 5 September 2017? Yupz bagi penggila sepakbola pada tanggal 5 September 2017 adalah di langsungkannya pertandingan sepakbola kualifikasi piala dunia 2018 zona Eropa dan pertandingan timnas U-19 di ajang Piala AFF U-18. Sepintas, tidak ada yang unik pada pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Eropa dengan Piala AFF U-18. Namun bagi saya, entah kebetulan atau tidak, ada fakta unik tentang Timnas Inggris dan Timnas Indonesia U-19 yang terjadi pada tanggal 5 September 2017. Fakta tersebut berkaitan dengan hasil pertandingan dan pencetak gol yang menjadi pahlawan bagi negaranya masing-masing. Egy Maulana Quotes, sumber foto(bola.com/foto:Nicklas Hanoatubun, Grafis:Adreanus Titus) Seperti yang kita ketahui, pada tanggal 5 September 2017, timnas Inggris melakoni laga melawan Slovakia pada Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Eropa. Inggris menjadi tuan rumah dengan melangsungkan pertandingan di stadion Wembley. Hasil akhir pertandingan pun di menangkan Timnas In

Ketidak Tegasan Wasit Asal Malaysia Saat Memimpin Pertandingan Timnas U-22 Vs Timor Leste

Image
sumber foto asiana.my Pertandingan ketiga Timnas U-22 Indonesia Vs Timor Leste sudah selesai dengan hasil pertandingan di menangkan Timnas dengan skors 1-0. Jalannya pertandingan terasa monoton sampai akhirnya terjadi insiden di menit-menit akhir petandingan. Semestinya insiden tersebut tidak harus terjadi jika saja wasit asal Malaysia, Nagor Amir Bin Noor Mohamed, bertindak tegas dalam menjalankan tugas sebagai pengadil di dalam lapangan hijau. Ketidak tegasan wasit asal Malaysia terlihat pada tidak adanya teguran pada pemain Timor Leste bernomor punggung 4, Filipe, yang beberapa kali melakukan tendangan "maut" ketika menghalau bola. Tendangan "maut" di lakukan pertama kali pada babak pertama ketika menghalau bola dengan kaki yang seperti melakukan tendangan kaki saat Taekwondo, tinggi lurus mengarah ke atas kepala pemain lawan. Untung saja tendangan tersebut tidak mengenai lawan. Wasit pun tidak melakukan teguran apapun juga.  Selanjutnya Filipe meng

Momentum HUT Kemerdekaan RI Ke-72 Bagi Penampilan Timnas U-22 Indonesia Saat Menghadapi Filipina SEA GAMES 2017

Image
Ada yang spesial pada perayaan HUT kemerdekaan RI tahun ini,  yaitu Akan di gelarnya pertandingan sepakbola SEA Games 2017 dimana Timnas U-22 akan bertanding melawan Filipina. Timnas U-22 akan menjalani laga ke-2 penyisihan grup B yang akan berlangsung di stadion Shah Alam, Malaysia. Mungkinkah momentum HUT Kemerdekaan RI ke-72 akan mengantarkan Timnas U-22 Indonesia berhasil meraih poin penuh saat melakoni pertandingan sepakbola mengahadapi Filipina di SEA Games 2017?. Filipina bukanlah tim lemah tapi bukan juga tim superior. Tim Filipina masih mengandalkan para pemain naturalisasi. Kekuatan utama tim Filipina adalah kemampuan memaksimalkan peluang mencetak gol dari bola-bola mati.  Timnas U-22 Indonesia, sumber BolaSport Gaya permainan Filipina sebenarnya sederhana banget yaitu umpan silang. Hal tersebut bisa di maklumi karena para pemain naturalisasi memiliki postur tubuh yang rata-rata lebih tinggi di banding pemain asli negara ASEAN. Itulah senjata utama mereka untuk

Hasil Pertandingan Sepakbola Timnas U-22 Indonesia Vs Thailand SEA games 2017

Image
Timnas U-22 Indonesia menjalani laga perdana pertandingan sepakbola melawan tim tangguh Thailand dalam penyisihan grup B SEA Games 2017. Pertandingan antara Indonesia Vs Thailand berlangsung sangat menarik. Hasil pertandingan sepakbola antara Timnas Indonesia Vs Thailand pada SEA Games 2017 berakhir dengan berbagi angka 1 dengan skors akhir 1-1. Meskipun Indonesia memiliki rekor kurang memuaskan dalam 5 laga terakhir melawan Thailand, namun dalam pertandingan pembuka ini Timnas Indonesia berhasil menampilkan permainan yang ciamikk. Timnas Indonesia mampu memainkan bola dari kaki ke kaki dengan sentuhan kecepatan para pemain. Pada babak pertama pemain Thailand Chaiyawat Burhan mampu menjebol gawang Timnas Indonesia untuk memimpin kemenangan di babak pertama. Timnas Indonesia baru bisa membalas pada babak kedua yang dicetak oleh Septian David Maulana lewat eksekusi penalty. Skors pun berubah menjadi 1-1. Pada menit-menit selanjutnya, Timnas Indonesia menggempur Thailand

Siapa Aja Debut Pemain Baru Yang Bermain Cemerlang Untuk Klubnya?

Image
Pertandingan sepakbola Eropa sudah mulai bergulir di beberapa negara, Liga Inggris dan Liga Francis menjadi sorotan utama dunia sepakbola. Liga Francis menjadi sorotan utama atas debutnya pemain termahal dunia yang bermain untuk klub PSG, Neymar Jr. Sedangkan Liga Inggris menjadi Liga yang paling banyak pemirsanya. Neymar yang bergabung dengan Paris Saint-Germain dengan status pemain termahal dunia melakukan debut pertamanya dalam pertandingan Liga Prancis saat timnya melawan Guingamp. Dalam pertandingan tersebut Neymar bermain cemerlang dengan mencetak 1 gol dan 1 assist. Gol Neymar bukanlah gol pembuka kemenangan PSG atas Guingamp namun di cetak pada 8 menit sebelum waktu normal berakhir. Gol Neymar terjadi memanfaatkan assist yang di berikan Cavani, dengan sontekan kaki kanannya Neymar mampu menjebol gawang tim tuan rumah untuk menutup kemenangan 3-0 PSG atas Guingamp. Assist Cavani untuk Neymar seperti sebuah balas budi terhadap assist Neymar untuk Cavani yang berh

The Phenomenal Fight Saingi Nilai Transfer Neymar

Image
Baru-baru ini pecinta olahraga khususnya sepakbola di kejutkan dengan nilai transfer Neymar dari Barcelona ke PSG yang mencapai 222 Juta Euro. Pro kontra nilai transfer Neymar sempat menjadi perbincangan hangat di hampir semua negara.  Kini, isu nilai transfer pesepakbola Neymar Jr hampir di gilas dengan nilai bayaran pertarungan tinju yang di juluki The Phenomenal Fight antara Floyd Mayweather vs Conor McGregor yang di jadwalkan akan berlangsung pada hari Minggu, 27 Agustus 2017 yang rencananya akan di siarkan secara langsung TvOne mulai jam 8.30WIB. Dampak Postif Nilai Transfer Neymar Nilai transfer Neymar yang mencapai 222 Juta Euro merupakan nilai transfer tertinggi hingga saat ini. Banyak yang menilai transfer sebesar itu pantas di terima oleh seorang pesepakbola sekelas Neymar. Besarnya nilai transfer Neymar sudah tentu memberikan dampak positif bagi pesepakbola lainnya. Sudah pasti nilai transfer pesepakbola lainnya akan ikut naik juga. Dengan begitu citra sepakbol

Cristiano Ronaldo, PSG dan Kepergian Neymar

Image
Neymar, Messi, Cristiano Ronaldo, foto KEYSTONE Neymar hampir dipastikan hengkang dari Barcelona. Kemanakah ia akan berlabuh?. Mungkinkah Neymar akan bermain di PSG?. Bagaimana reaksi pesepakbola lain menanggapi kepergian Neymar dari Barcelona?. Adakah pesepakbola yang peduli dengan karir Neymar?. Neymar sering di kaitkan dengan klub asal Francis, PSG. Seperti yang kita ketahui, PSG adalah klub paling ngebet mendatangkan Neymar dengan mengiming-imingi gaji dan kontrak yang tinggi. Secara finansial, PSG akan memberikan tawaran  yang tertinggi bagi Neymar. Namun, apakah pesepakbola sekelas Neymar masih membutuhkan finansial yang lebih dan lebih, bukankah Barcelona juga sudah memberikan finansial yang sangat baik. "baca juga artikel tentang Messi pemicu kepergian Neymar " Jika saja Neymar pergi dari Barcelona karena motif finansial maka Neymar telah melakukan kesalahan besar terhadap karir sepakbolanya. Jangan lakukan itu Neymar!!. Jika hengkangnya Neymar karena

Messi Pemicu Utama Neymar Pergi Meninggalkan Barcelona

Image
Neymar, foto: Shaun Botterill Siapapun pemainnya tidak ingin selalu di bawah bayang-bayang pemain sepakbola lainnya, termasuk Neymar. Tentu, realistis bagi Neymar untuk pergi meninggalkan Barcelona. Kapankah waktu yang tepat bagi Neymar meninggalkan Barcelona?. Jendela bursa transfer musim panas ini adalah waktu yang tepat bagi Neymar meninggalkan Barcelona. Ada banyak alasan realistis yang mampu mendorong Neymar meninggalkan Barcelona. Messi adalah pemicu utama Neymar pergi meninggalkan Barcelona. Mengapa? Messi adalah pemain terbaik dunia, sudah 5 kali meraih penghargaan bergengsi; Ballon D'or. Bagaimana dengan Neymar?. Neymar belum pernah meraih Ballon D'or sampai saat ini. Mungkinkah Neymar mampu meraih Ballon D'or?. Sangat mungkin bagi seorang Neymar untuk meraih Ballon D'or jika ia berkompetisi dengan baik yaitu di luar tim yang di perkuat Messi. Artinya Neymar harus pergi meninggalkan Barcelona dan bermain untuk tim yang memiliki tradisi menga

Tidak Ada Duel Antar Tim Besar Di Pekan 1 Liga Inggris 2017/2018

Image
Chelsea Juara Liga Inggris musim 2016/2017(foto Ben STANSALL/AFP) Jadwal Kompetisi Liga Inggris musim 2017/2018 sudah di umumkan pada tanggal 14/6/2017. Pada pertandingan pertama awal kompetisi tidak di jadwalkan duel antar tim besar. Pertandingan liga Inggris pekan 1 musim 2017/2018 di buka dengan pertandingan antar tim yang relatif seimbang kekuatannya. Tidak ada duel antar tim besar yang di harapkan akan memberikan gebrakan pada pertandingan perdana. Meskipun tidak ada duel antar tim besar tidak berarti tidak ada pertandingan yang menarik untuk di tonton. Arsenal yang keluar dari zona empat besar musim 2016/2017 akan bertemu dengan tim yang terseok-seok di klasemen akhir Liga Inggris, Leicester City. Seperti yang kita ketahui, Leicester City adalah tim juara Liga Inggris pada musim 2015/2016. Satu musim kemudian, musim 2016/2017, Leicester City finish di luar zona Champions bahkan berada di luar 10 besar klasemen akhir Liga Inggris. Pertandingan Perdana Arsenal Vs L

Potret Dhani di Instagram Mesut Ozil

Dhani lives on a bench at the edge of a rubbish dump in North #Jakarta. He had to drop out of school to work and support his family because his dad is blind. Thanks to the @Arsenal_Foundation & @SaveChildrenUK football programme – Dhani has a safe place to play and football is helping to build his confidence. Football can truly help improve children’s lives all over the world. ⚽️🙌 A post shared by Mesut Özil (@m10_official) on May 16, 2017 at 2:48am PDT Sebelum Mesut Ozil ungah photo Dhani, tidak banyak orang mengenal sosok Dhani apalagi potret kehidupannya di Jakarta Utara. Dhani menurut Ozil,  tinggal di pinggir dekat tempat pembuangan sampah. Ia putus sekolah untuk bekerja membantu keluarganya karena ayahnya kehilangan penglihatan. Ungahan foto anak asal Indonesia menuai reaksi positif dari netizen asal Indonesia. Banyak yang memuji kepedulian Mesut Ozil terhadap anak-anak terlantar. Kini, kehidupan Dhani berubah dengan tinggal di tempat yang aman untuk bermai